[SIZE=+2]
Selamat datang di Trit nya si Mr.Quadralean91,
Salam untuk Momod, Guru Besar Semprot, Suhu dan Om2 Sekalian..
Sekali-sekali lah buat trit di SF kesehatan...
[/SIZE]Selamat datang di Trit nya si Mr.Quadralean91,
Salam untuk Momod, Guru Besar Semprot, Suhu dan Om2 Sekalian..
Sekali-sekali lah buat trit di SF kesehatan...
[SIZE=+1]
Kali ini, Mr.Quadralean91 akan membahas tentang Vegetarian dan Vegan..yahh sedikit info aja sih, gak banyak-banyak amat biar pembaca gak bosen yak..
Langsung saja, tanpa basa basi lagi..silahkan dibacaa...
[/SIZE]Kali ini, Mr.Quadralean91 akan membahas tentang Vegetarian dan Vegan..yahh sedikit info aja sih, gak banyak-banyak amat biar pembaca gak bosen yak..
Langsung saja, tanpa basa basi lagi..silahkan dibacaa...
Vegetarian dan vegan adalah gaya hidup yang tujuannya untuk menjaga kesehatan. Namun keduanya memiliki persamaan yakni tidak memakan olahan makanan dari daging.
Ada perbedaan yang mencolok antara Vegetarian dan vegan. Vegan adalah vegetarian, namun tidak selalu terjadi bahwa seorang vegetarian adalah vegan. Sebelum memutuskan salah satunya sebaiknya cari tahu apa perbedaan dari dua jenis pola diet ini.
Oke sob, mr.Quad sedikit copas dari Wikipedia, dan pengertian dari kedua hal tersebut adalah :
Vegetarian adalah sebutan bagi orang yang hanya makan tumbuh-tumbuhan dan tidak mengonsumsi makanan yang berasal dari makhluk hidup seperti daging dan unggas, namun masih mungkin mengonsumsi produk olahan hewan seperti telur, keju, atau susu.
Veganisme adalah sebuah filosofi dan gaya hidup yang peduli dan mempraktikkan kehidupan tanpa segala bentuk eksploitasi hewan, baik itu penolakan untuk mengonsumsi hewan untuk makanan, pakaian, serta penolakan uji coba pada hewan. Orang-orang yang mempraktikkan gaya hidup Veganisme disebut dengan Vegan.
Mengapa banyak orang memilih menjadi vegetarian?
Alasan pilihan ini bervariasi dan berdasarkan keyakinan tiap individu. Dalam beberapa kasus, pilihan didasarkan pada pertimbangan moral, sedang yang lain pada kebutuhan diet atau preferensi lain.
Sebuah studi dilaporkan oleh JAMA Internal Medicine, a Journal of the American Medical Association pada bulan Juni 2013. Sebagai bagian dari Wall Street Journal, disebutkan bahwa para vegetarian cenderung memiliki umur yang lebih panjang dari manusia yang memakan daging.
Hasil lainnya adalah 19% vegetarian terhindar dari penyakit hati, diabeter dan gagal ginjal. Diterangkan bahwa keuntungan menjadi vegetarian amat kuat pada pria dibanding wanita.
Ditambahkan bahwa biasanya para vegetarian cenderung suka berolahraga, menikah, mengurangi konsumsi alkohol dan rokok dibanding orang yang senang makan daging.
So, buat member semprot yang mau hidup sehat, dan kuat ngacengnya, bisa dicoba kok untuk menjadi vegetarian ataupun menjadi vegan. Kalo TS masih belajar sedikit2 sih..
Vegetarian ini sendiri dibedakan menjadi beberapa tipe berdasarkan asupan makanan apa saja yang dikonsumsinya, yaitu:
>Pescatarian, yaitu jenis diet yang tidak mengonsumsi segala jenis makanan yang terbuat dari daging dan makanan hewani daging lainnya tapi tetap mengonsumsi ikan. Sebagian besar orang akan mengadopsi metode ini berharap bisa berubah menjadi vegetarian.
>Flexitarian atau semi vegetarian, yaitu suatu istilah bagi orang yang hampir menjadi vegetarian. Sebagian besar makanan yang dikonsumsi adalah sayuran atau buah, tapi kadang-kadang makan daging juga atau hanya makan ikan dan ayam saja.
>Lacto-vegetarian, yaitu seseorang yang tidak makan telur, daging sapi, daging babi, unggas, ikan, kerang dan produk hewan lainnya. Tapi jenis ini masih mengonsumsi makanan yang berasal dari produk susu.
>Ovo-vegetarian, yaitu seseorang yang mengonsumsi telur tapi tidak makan segala sesuatu yang berasal dari daging atau produk susu.
>Lacto-Ovo-vegetarian, yaitu mengombinasikan program diet lacto dan ovo vegetarian. Seseorang masih mengonsumsi susu, mentega, keju, telur dan produk lainnya kecuali daging.
>Flexitarian atau semi vegetarian, yaitu suatu istilah bagi orang yang hampir menjadi vegetarian. Sebagian besar makanan yang dikonsumsi adalah sayuran atau buah, tapi kadang-kadang makan daging juga atau hanya makan ikan dan ayam saja.
>Lacto-vegetarian, yaitu seseorang yang tidak makan telur, daging sapi, daging babi, unggas, ikan, kerang dan produk hewan lainnya. Tapi jenis ini masih mengonsumsi makanan yang berasal dari produk susu.
>Ovo-vegetarian, yaitu seseorang yang mengonsumsi telur tapi tidak makan segala sesuatu yang berasal dari daging atau produk susu.
>Lacto-Ovo-vegetarian, yaitu mengombinasikan program diet lacto dan ovo vegetarian. Seseorang masih mengonsumsi susu, mentega, keju, telur dan produk lainnya kecuali daging.
Tips bagi vegetarian
1.Tentukan dulu mau jadi vegetarian jenis yang mana?
2.Untuk memulainya secara berkala, tidak mendadak (misalnya sebulan sekali, lalu menjadi setiap dua minggu, satu minggu dan setiap hari).
3.Mengingat selalu bahwa vegetarian berdasar pada veg atau sayur, bukan junk atau (makanan) sampah.
4***nti daging (misalnya dengan jamur, kentang, singkong, nasi, tomat, kedelai, rumput laut ).
Vegan dan vegetarian,menghilangkan menu daging
5.Perhatikan nutrisi (kandungan besi, asam, yodium, beragam vitamin yang dibutuhkan tubuh).
6.Baca label dalam bungkus makanan untuk mengetahui kandungannya.
7.Makan buah warna pelangi, mentah/tidak dimasak (jeruk yang kuning, apel yang merah, anggur yang hijau) setiap hari.
8. Cukup minum air putih.
9.Makan sayuran hijau yang mengandung besi (petis kangkung, rujak cingur, nasi pecel, gudangan, urap/trancam adalah kesukaan ane, sedangkan brokoli-bayam sebaiknya dimakan seminggu tiga kali).
10.Pilih salat dressing favorit (selain saos kacang tanah pedas, ane paling suka American dressing-warna agak kemerahan)
11.Kurangi gula diet
12.Rajin minum jus buah
13.Pilih susu kedelai berprotein tinggi.
14.Makan nasi dan kacang-kacangan (rendah lemak natural)
15.Jangan makan keju yang berlemak tinggi sebagai pengganti daging
16.Membiasakan makan pagi dengan sereal
2.Untuk memulainya secara berkala, tidak mendadak (misalnya sebulan sekali, lalu menjadi setiap dua minggu, satu minggu dan setiap hari).
3.Mengingat selalu bahwa vegetarian berdasar pada veg atau sayur, bukan junk atau (makanan) sampah.
4***nti daging (misalnya dengan jamur, kentang, singkong, nasi, tomat, kedelai, rumput laut ).
Vegan dan vegetarian,menghilangkan menu daging
5.Perhatikan nutrisi (kandungan besi, asam, yodium, beragam vitamin yang dibutuhkan tubuh).
6.Baca label dalam bungkus makanan untuk mengetahui kandungannya.
7.Makan buah warna pelangi, mentah/tidak dimasak (jeruk yang kuning, apel yang merah, anggur yang hijau) setiap hari.
8. Cukup minum air putih.
9.Makan sayuran hijau yang mengandung besi (petis kangkung, rujak cingur, nasi pecel, gudangan, urap/trancam adalah kesukaan ane, sedangkan brokoli-bayam sebaiknya dimakan seminggu tiga kali).
10.Pilih salat dressing favorit (selain saos kacang tanah pedas, ane paling suka American dressing-warna agak kemerahan)
11.Kurangi gula diet
12.Rajin minum jus buah
13.Pilih susu kedelai berprotein tinggi.
14.Makan nasi dan kacang-kacangan (rendah lemak natural)
15.Jangan makan keju yang berlemak tinggi sebagai pengganti daging
16.Membiasakan makan pagi dengan sereal
Vegan berpandangan bahwa hewan tidak boleh dimanfaatkan oleh manusia, dan bahwa komersialisasi hewan akan melibatkan pelanggaran terhadap hak dasar hewan untuk hidup. Para vegan mengkritisi berbagai metode tidak manusiawi saat hewan dipelihara hingga disembelih demi untuk memenuhi kebutuhan pasar dan memenangkan kompetisi bisnis. Ada juga masalah kemanusiaan yang terkait dengan pilihan antara menjadi vegetarian atau vegan.
Para vegan umumnya menolak memakai pakaian dari kulit serta menghindari produk lain yang terbuat dari hewan seperti wol dan sutra.
Motif seorang vegan didorong pada rasa kemanusiaannya terhadap binatang, bahwa binatang selayaknya tidak boleh disakiti dan hak untuk hidupnya harus dihormati.
Semakin banyaknya tanah yang digunakan untuk peternakan akan mengurangi lahan pertanian sehingga memicu kelaparan.
Selain itu, banyak negara-negara dunia ketiga beternak sapi untuk diekspor ke negara-negara kaya, sementara warga negara mereka sendiri kelaparan, tidak mampu membeli daging.
Namun, kesehatan mungkin menjadi alasan paling umum untuk menjadi seorang vegetarian atau vegan. Dimulai pada awal 80-an dan terus berlanjut sampai akhir tahun 90an, berbagai studi menemukan bahwa diet vegetarian jauh lebih sehat daripada diet yang meliputi daging.
Studi tersebut menemukan bahwa menghilangkan daging mampu mengurangi kemungkinan tertular berbagai jenis penyakit kronis dan beberapa jenis kanker.
[SIZE=+1]
Sekian coret-coretan di Trit nya mr.Quad yang apalah ini, yang diambil dari berbagai sumber..
Mari kita mulai hidup sehat, dimulai dari sekarang untuk masa depan yang lebih baik..setidaknya untuk mulai mengurangi mengkonsumsi makanan yang tidak sehat..
[/SIZE]Sekian coret-coretan di Trit nya mr.Quad yang apalah ini, yang diambil dari berbagai sumber..
Mari kita mulai hidup sehat, dimulai dari sekarang untuk masa depan yang lebih baik..setidaknya untuk mulai mengurangi mengkonsumsi makanan yang tidak sehat..
[SIZE=+2]
BONUS...
[/SIZE]BONUS...
Terakhir diubah: